Logger

Geofisika Logging adalah sistem rekaman sifat-sifat  fisis batuan dalam lubang bor, dimana sifat yang terukur tergantung pada probe yang digunakan misalnya radioaktif, porositas, densitas, resistivitas dan masih banyak lagi. Tingkat akurasi dan kontrol kedalaman peralatan geofisika logging moderen memiliki presisi yang tinggi hingga hanya beberapa milimeter, sehingga dapat digunakan untuk koreksi kedalaman pada pemboran coring atau open hole.

Probe yang tersedia adalah buatan Delta Epsilon USA yang dapat digunakan untuk logging eksplorasi airtanah, masalah lingkungan, aplikasi geoteknik, eksplorasi mineral dan studi geologi pada umumnya. Probe kombinasi GE9409 dengan jangkauan pengukuran

  • Natural Gamma: 0 to 100k CPS
  • Self Potential: ±200mV
  • 16" Normal Resistivity: 0 to 5000 Ohm-m
  • Single Point Resistivity: 0 to 5000 ohms


Berikut adalah contoh hasil probe GE9409
 Berikut adalah sistem Delta Epsilon portabel logger dengan kapasitas 300 meter kedalaman